Penilaian Pegawai Unggulan Menggunakan Saw ( Simple Additive Weighting ) Method ( Studi Kasus : Dinas Perdagangan Dan Perindustrian ( Disperindag ) Kabupaten Sukabumi

Authors

  • Tubagus Dzikril Universitas Nusa Putra
  • Dudih Gustian Universitas Nusa Putra

Abstract

Kinerja Pegawai adalah hasil yang diperoleh oleh seorang pegawai setelah menyelesaikan suatu pekerjaan atau tugas yang diberikan, sesuai dengan prinsip-prinsip yang ditetapkan oleh organisasi. Penilaian tidak hanya ditujukan untuk survei dan penyesuaian penampilan yang tidak menarik, tetapi juga untuk membujuk perwakilan untuk bekerja lebih baik. Penelitian ini menggunakan Dinas Perdagangan dan Perindustrian (DISPERINDAG) sebagai studi kasusnya guna menyelesaikan masalah penilaian kinerja Pegawai yang ada di DISPERINDAG. Metode Simple Additive Weighting (SAW) merupakan satu diantara beberapa metode yang digunakan dalam proses pengambilan suatu keputusan. Konsep metode SAW yaitu mencari penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap alternatif dalam semua atribut. Salah satu penerapan metode Simple Additive Weighting (SAW) yaitu dalam pemilihan pegawai unggulan. Tujuan dari penelitian ini adalah memilih Pegawai unggulan yang ada di DISPERINDAG  dan mengontrol kinerja pegawai DISPERINDAG agar dapat mencapai dengan target yang ditentukan.

Kata Kunci : Pegawai, Simple Additive Weighting ( AW), penilaian.



Kata.Kunci : Pegawai , Simple.Additive.Weighting ( SAW ), penilaian

Published

2022-09-03